Categories: K P U

Anggota KPU RI Pantau Persiapan PSU di Desa Tuladenggi Kabupaten Gorontalo

BHARINDO Gorontalo – Anggota KPU Republik Indonesia, Idham Holik, memantau langsung persiapan pelaksanaan Pemungutan Suara Ulang (PSU) di TPS 02 Desa Tuladenggi, Kecamatan Telaga Biru, Kabupaten Gorontalo, Jumat (21/6/2024).

Dalam kunjungannya, Idham Holik ditemani oleh Ketua KPU Provinsi Gorontalo, Fadliyanto Koem, Ketua KPU Kabupaten Gorontalo, Roy Hamrain, serta pihak kepolisian.

Idham mengucapkan terima kasih kepada Polda Gorontalo dan seluruh jajaran, atas pelaksanaan pengamanan yang telah dilakukan selama persiapan PSU di TPS tersebut.

Kami meminta agar proses perhitungan suara nanti dapat disiarkan secara langsung, memungkinkan partisipasi aktif masyarakat dalam mengawal proses ini,” ungkap Idham

Pemungutan Suara Ulang di TPS 02 Desa Tuladenggi diperlukan setelah keputusan KPU, terkait penghitungan suara pada pemilihan sebelumnya dan memerlukan klarifikasi lebih lanjut.

Kunjungan KPU RI menunjukkan komitmen penuh, dalam memastikan keadilan dan keberlangsungan demokrasi di Gorontalo.

Kunjungan ini dihadiri oleh Ketua dan Anggota Provinsi Gorontalo, Plt. Sekretaris KPU Provinsi Gorontalo, Ketua dan Anggota KPU Kabupaten Gorontalo, Unsur jajaran Polda Gorontalo, Kapolres Gorontalo besama jajarannya, serta pejabat dilingkungan KPU Provinsi Gorontalo dan KPU Kabupaten Gorontalo.(admin***)

adminbharindo

Recent Posts

Sat Samapta Polres Garut Gelar Razia Miras Jenis Tuak, 7 Jerigen di Amankan

Bharindo Garut,- Satuan Samapta (Sat Samapta) Polres Garut kembali menunjukkan komitmennya dalam menjaga ketertiban dan…

2 menit ago

Pererat Sinergi, Kapolres Labuhanbatu Kunker dan Halal Bihalal ke Pemkab Labura

Bharindo, Labura Sumut, -  Kapolres Labuhanbatu AKBP CHOKY SENTOSA MELIALA, S.I.K., S.H., M.H., didampingi Pejabat…

5 menit ago

H. Eman Suherman Bupati Majalengka berharap Kertajati Umroh Park bisa memberikan Multiplier Effect bagi Perekonomian Majalengka.

Bharindo Majalengka,- Bupati Majalengka, H. Eman Suherman secara langsung melakukan Groundbreaking pembangunan Umroh Park Fitra…

7 menit ago

Prosesi pedang pora Pergantian tongkat komando Kapolres Trenggalek

Bharindo,Tremggalek,Jatim-Pergantian tongkat komando Kapolres Trenggalek, saat ini Kapolres Trenggalek dijabat oleh AKBP Ridwan Maliki S.H.,M.I.K.,M.I.K.…

10 menit ago

Komunitas NMAX Bagi Al Qur’an Hingga Pelosok, Kapolres Gowa Beri Apresiasi

Bharindo Gowa,- Kapolres Gowa mengapresiasi tindakan peduli al qur’an untuk masyarakat pelosok, hal ini disampaikan…

13 menit ago

Kapolri Ajak Maknai Jumat Agung untuk Persatuan dan Indonesia Emas 2045

Bharindo Jakarta,– Kepala Kepolisian Negara Republik Indonesia (Kapolri), Jenderal Pol. Listyo Sigit Prabowo, melalui akun…

21 jam ago