BHARINDO Gorontalo – Kebakaran yang terjadi di gedung utama lantai 3 Markas Kepolisian Daerah (Polda ) Masih diselidiki penyebab kebakaran tersebut.
Menurut Kapolda Gorontalo Irjen Pudji Prasetianto api berasal dari Ruangan Biro Operasional, tepatnya bagian lantai tiga sebelah kanan, kalau kita menghadap ke jalan,”
“Alhamdulillah tidak ada korban jiwa dalam peristiwa ( kebakaran) ini, yang terpenting kami langsung mengevakuasi tahanan sebanyak 26 orang” Ujar Kapolda Gorontalo
Sementara itu, Kabid Humas Polda Gorontalo Kombes Pol Desmont Harjendro menyatakan bahwa api mulai terlihat pada pukul 00.45 wita “Kebakaran terjadi di bagian sebelah kanan ruangan Biro Ops. Syukur, ruangan di lantai satu dan dua serta berkas-berkas penting lainnya berhasil kita amankan” .
” Yang pastinya peristiwa ini kami akan dalami selidiki lakukan investigasi untuk mengetahui penyebab pasti kebakaran” tutur Desmon.(Rds***)
Bharindo Takalar,- Dalam rangka mendukung program ketahanan pangan di wilayahnya, personel Polsek Galesong Selatan yang…
Bharindo Luwu,- Kapolda Sulawesi Selatan, Irjen Pol. Yudhiawan S.H., S.I.K., M.H., M.Si., didampingi Ketua Bhayangkari…
Bharindo Takalar,- Dalam upaya menjaga keamanan dan ketertiban masyarakat (Harkamtibmas), Bhabinkamtibmas Kelurahan Kalabbirang Polsek Pattallassang…
Bharindo Majalengka,- Dinas Komunikasi dan Informatika ( Diskominfo) Kabupaten Majalengka menggelar Talkshow " Setahun Kepemimpinan…
Bharindo Garut,- Pada hari ini telah dilaksanakan kegiatan apel pagi anggota security di PT. CABS…
Bharindo Garut,– Dalam rangka mempererat hubungan antara polisi dan masyarakat, Polsek Pasirwangi Polres Garut melaksanakan…