Categories: Daerah

PARA AWAK MEDIA BERSILATURAHMI DAN BERMITRA DENGAN KAPOLRES BITUNG

Bharindo Bitung, – Senin 4 Maret 2024 sekitar pukul 13. 00 Wita bertempat di aula Hendra Dharma laksana Polres Bitung telah dilaksanakan Kegiatan silaturahmi Wartawan Mitra Polres Bitung kepada Kapolres Bitung.

Kegiatan tersebut Dilaksanakan dalam rangka Perkenalan bersama Kapolres Bitung Kepada Wartawan Mitra Polres Bitung yang belum Sempat Bertatap muka dan Sinergitas antara wartawan Mitra Polres Bitung dengan Kapolres Bitung.
Dalam kegiatan silaturahmi Antara wartawan Mitra Polres Bitung dan Kapolres Bitung turut hadir dalam kegiatan tersebut antara lain:

1. Kapolres Bitung AKBP Albert Zai, SIK, MH.
2. Kasat Intelkam Polres Bitung AKP Andri Permadi, SIK
3. Kasi Humas Polres Bitung IPTU Iwan Setiyabudi S. Sos
4. Wartawan Mitra Polres Bitung sebanyak 25 orang

Adapun dalam pertemuan Tersebut membahas diantaranya:
1. Perkenalan dari bapak Kapolres kepada wartawan Mitra Polres Bitung terutama bagi yang belum pernah secara langsung melaksanakan tatap muka

2. Sinergitas antara Polres Bitung dengan wartawan Mitra Polres Bitung hal pemberitaan sehingga memberikan rasa aman dan sejuk kepada masyarakat ataupun warga di kota Bitung terutama dalam hal pemberitaan situasi Kamtibmas.

3. Membangun komunikasi yang baik serta silaturahmi antara Polres Bitung dengan wartawan Mitra Polres Bitung dan menjaga keselarasan dalam pelaksanaan tugas di lapangan.

4. Dalam kegiatan silaturahmi wartawan Mitra Polres Bitung dengan Kapolres Bitung dengan melaksanakan susunan acara sebagai berikut: pembukaan oleh kasih humas Polres Bitung, perkenalan dan arahan dari bapak Kapolres Bitung AKBP Albert Zai SIK, MH, tanya jawab, foto bersama, penutup.
Seluruh rangkaian kegiatan silaturahmi antara wartawan Mitra Polres Bitung dan Kapolres Bitung berakhir pada pukul 14. 00 WITA dalam keadaan tertib dan aman terkendali”Demikian. (Armi rumengan)

adminbharindo

Recent Posts

Polres Jakarta Barat Tangkap 7 Pelaku Spesialis Pembobol Rumah Kosong

Bharindo Jakarta,- Polisi menangkap 7 orang pelaku spesialis pembobol rumah kosong berinisial W, P, M,…

16 jam ago

Pemerintah Berlakukan Cek Kesehatan Gratis untuk Murid Sekolah Rakyat Mulai 7 Juli

Bharindo Jakarta,- Menteri Kesehatan Budi Gunadi Sadikin mengatakan pihaknya akan memberlakukan Cek Kesehatan Gratis (CKG)…

16 jam ago

Polisi Ungkap Data Korban Kecelakaan KMP Tunu Pratama Jaya

Bharindo Bali,- Polisi mengungkap jumlah korban meninggal dunia dari kecelakaan kapal KMP Tunu Pratama Jaya.…

16 jam ago

Polres Bandara Soetta Tangkap 12 Pelaku TPPO

Bharindo Tangerang,- Polresta Bandara Soekarno-Hatta (Soetta) membongkar praktik pengiriman calon pekerja migran Indonesia (CPMI) non-prosedural…

16 jam ago

Kejuaraan Bulutangkis Nasional Kapolri Cup 2025 Diawaki Eks Batalyon Bhara Daksa

Bharindo Jakarta,- Polri menggelar serangkaian kegiatan dalam memperingati Hari Bhayangkara ke-79. Salah satunya adalah menggelar…

16 jam ago

1.848 Perwira Baru Dilantik, Siap Mengabdi untuk Masyarakat

Bharindo Jakarta,- Penutupan Pendidikan dan Pelantikan Perwira Sekolah Inspektur Polisi (SIP) Angkatan ke-54 Gelombang Satu…

16 jam ago