Categories: garut

Polsek Cihurip Polres Garut Cek Lokasi Bencana Alam Pergeseran Tanah

Bharindo Garut – Polsek Cihurip Polres Garut cek tkp okasi kejadian bencana alam pergeseran tanah di Kampung Reuma Kawung Desa Mekarwangi Kecamatan Cihurip Kabupaten Garut. Rabu pagi (24/01/2024).

Kapolres Garut AKBP Rohman Yonky Dilatha, S.I.K, M.Si, melalui Kapolsek Cihurip Ipda Samsul Arifin mengatakan bencana alam pergeseran tanah tersebut diduga diakibatkan oleh curah hujan yang tinggi di Kecamatan Cihurip.

Bencana alam tersebut menyebabkan tanah yang berada di tebing mengalami pergeseran tanah sekitar 3 meter dengan panjang 5 meter, material longsoran tanah tersebut menutupi halaman depan rumah salah satu warga sekitar.

Kapolsek Cihurip Ipda Samsul Arifin bersama anggota Polsek Cihurip, Camat Cihurip, Babinsa Cihurip, Kasi Trantib Kec. Cihurip dan Kades Mekarwangi melakukan peninjauan ke lokasi bencana alam.

Polsek Cihurip bersama Forkopimcam Cihurip dan warga sekitar melakukan pembersihan material tanah, selain itu anggota Polsek Cihurip memberikan himbauan kepada warga sekitar agar selalu berwaspada tentang potensi bencana alam dengan cara menjaga lingkungan sekitar. (Bds***)

adminbharindo

Share
Published by
adminbharindo

Recent Posts

Ini Kata Pemred Bhayangkara Indonesia Dalam Gerakan Berbagi Takjil dan Buka Bersama, Polri Dipandang Semakin Mengayomi

Bharindo Jakarta,- Gerakan berbagi takjil dan buka bersama anak yatim yang diselenggarakan Polri dipandang jadi…

2 jam ago

KPAI Apresiasi Kinerja Polri Ungkap Kasus Asusila yang Menjerat AKBP Fajar

Bharindo Jakarta,- Komisi Perlindungan Anak Indonesia (KPAI) mengapresiasi kinerja Polri mengungkap kasus asusila yang menjerat…

3 jam ago

Polri dan Media Bersinergi Berbagi Takjil Serentak di Seluruh Indonesia

Bharindo Jakarta,– Kepolisian Negara Republik Indonesia (Polri) bersama media menggelar kegiatan berbagi takjil secara serentak…

3 jam ago

Berbagi Takjil dan Buka Puasa Bersama, Kapolri Perkuat Sinergi dengan Media dan Masyarakat

Bharindo Jakarta,– Polri kembali menunjukkan kepeduliannya terhadap masyarakat dengan menggelar kegiatan berbagi takjil dan buka…

3 jam ago

Kapolri Dampingi Presiden Resmikan Sistem Baru Penyaluran Tunjangan Guru ASN

Bharindo Jakarta,- Kapolri Jenderal Polisi Drs. Listyo Sigit Prabowo mendampingi Presiden Prabowo Subianto meresmikan peluncuran…

3 jam ago

Kementerian PPPA: Polri Gerak Cepat Lindungi Korban Pelecehan AKBP Fajar

Bharindo Jakarta,- Kementerian Pemberdayaan Perempuan dan Perlindungan Anak (Kemen-PPPA) turut terlibat dalam proses penanganan kasus…

3 jam ago